DANK U WELL BELGIE

Alhamdulillah, setelah menjalani 30 jam perjalanan via Jakarta, Kuala Lumpur, Amsterdam, Brussel, akhirnya saya sampai di Ghent, sebuah kota di bagian Flanders, Belgia. Tahun 2011 dan 2012 vakum tidak mencari pengalaman di luar Indonesia,  tahun ini saya bekesempatan ke Eropa lagi untuk mengikuti training pengolahan cokelat di Ghent University. Pada Tahun 2013, di antara ratusan pelamar dan 18 peserta terpilih dari seluruh dunia, saya bersama Mbak Diana dari Kementerian Perdagangan merupakan wakil Indonesia yang mendapatkan fellowship dari VLIR-UOS (semacam lembaga nirlaba dari Belgia yang salah satu programnya memberikan beasiswa bagi negara-negara berkembang untuk studi di negara tersebut).

 

Brussel di pagi hari

Prof. Dewettinck ahli pengolahan cokelat dari Ghent University (Picture by: Nathalie)

Social Activity bersama para peserta training (Picture by: Eric)

Waffle with Belgium Chocolate

 

Dank U Well Belgie for the great moment! 🙂