KOMPETISI TECHNOPRENEURSHIP PEMUDA
Salah satu strategi dalam rangka meningkatkan inovasi dan kreativitas pemuda adalah melalui pertumbuhan usaha baru berbasis teknologi (Technopreneurship). Untuk itu Kementerian Riset dan Teknologi Republik Indonesia menyelenggarakan Kompetisi Technopreneurship Pemuda. Seleksi Kompetisi Technopreneurship Pemuda 2012 akan dilaksanakan dalam 2 (dua) tahap. Kelompok peserta yang lulus seleksi tahap I wajib mengikuti Technopreneurship Boot Camp (Pelatihan) selama 10 hari di Puspiptek Serpong.
Info Lebih lanjut, klik:
http://www.ristek.go.id/?module=File&frame=Pengumuman/2012/technopreneurship_pemuda/index.html
Panduan selangkapnya klik:
SELAMAT MENCOBA !